Selamat datang di Katalistiwa, blog untuk berdiskusi seputar pembahasan soal pelajaran dari Perguruan Tinggi, SLTA, SMP dan SD. Kali ini Katalistiwa akan membahas sebuah Soal yang banyak ditanyakan di Ujian Sekolah, Pertanyaannya adalah : 3 Contoh Benda Segi Banyak Beraturan dan Tak Beraturan
Contoh benda segi banyak beraturan :
- Logo Departemen Keuangan RI berbentuk segi lima beraturan
- Gedung Pentagon Amerika
- Sarang lebah yang berbentuk segi enam beraturan
- Bingkai cermin ada yang berbentuk segi delapan beraturan
Contoh benda segi banyak tak beraturan :
- – Layang-layang
- – Meja
- – Wajik yang berbentuk belah ketupat
Mari Kita Bahas Soal Tentang Benda Segi Banyak
Segi banyak adalah bangun tertutup yang seluruh sisinya dibatasi oleh garis yang memiliki banyak segi dan sudut yang paling sedikit mempunyai tiga sisi.
Benda banyak terdiri dari :
- Segi banyak beraturan.
- Segi banyak tidak beraturan
Segi banyak beraturan yaitu bangun datar yang mempunyai banyak segi yang panjang sisinya sama panjang, besar sudutnya sama besar dan jumlahnya lebih dari empat segi
Contoh : Segi lima beraturan, segienam beraturan, segi delapan beraturan dan seterusnya.
Segi Banyak tak Beraturan
Segi banyak tak beraturan yaitu bangun datar yang mempunyai banyak segi tidak beraturan panjang sisi dan sudutnya tidak sama dan jumlahnya lebih dari tiga segi.
Detail Soal
Kelas : 4 SD
Mapel : Matematika
Materi : Bab 8 – Bangun Datar dan Bangun Ruang
Kata kunci : contoh benda, segi banyak beraturan, tidak beraturan
Inilah Pembahasan yang sudah kami rangkum oleh Tim Katalistiwa.id dari berbagai sumber belajar. Semoga pembahasan ini bermanfaat, jangan lupa jika mempunyai jawaban lain kalian bisa menghubungi admin. Terimakasih