Sebutkan 10 Lagu Pop Indonesia dan Penyanyinya

Selamat datang di Katalistiwa, blog untuk berdiskusi seputar pembahasan soal pelajaran dari Perguruan Tinggi, SLTA, SMP dan SD. Kali ini Katalistiwa akan membahas sebuah Soal yang banyak di tanyakan di Ujian Sekolah, Pertanyaannya adalah : Sebutkan 10 Lagu Pop Indonesia dan Penyanyinya

 

 

Sebutkan 10 Lagu Pop Indonesia dan Penyanyinya

Sebutkan 10 Lagu Pop Indonesia dan Penyanyinya

Jawab :

 

 

Berikut adalah 10 lagu pop Indonesia dan penyanyinya :

  1. Mantan Terindah : Raisa
  2. Heavan : Afgan, Isyana Sarasvati, Rendy Pandugo
  3. Film Favorit : Sheila on 7
  4. Kesempurnaan Cinta : Rizky Febian
  5. Sepatu : Tulus
  6. Sempurna : Andra and The BackBone
  7. Kangen : Dewa 19
  8. Walau Habis Terang : Noah
  9. Tegar : Rossa
  10. Tanya Hati : Pasto

Pembahasan detail tentang Lagu Pop

Lagu pop adalah sebuah genre musik populer yang modern. Lagu pop menggambarkan semua musik yang populer dan mencakup banyak gaya musik yang beragam. Banyak genre musik baru yang muncul di tangga lagu, namun genre lagu pop dapat di bedakan dari musik tangga lagu. Lagu pop pada umumnya memiliki elemen dari gaya seperti dance, rock, latin, urban dan country.

Lagu pop biasanya memiliki melodi yang mudah di ingat, ritme yang mudah di ikuti, lirik yang mudah di pahami, dan cenderung memiliki nada yang ceria. Selain itu, produksi rekaman pop umumnya sangat berkualitas dan melibatkan penggunaan banyak instrumen musik serta teknologi modern untuk menciptakan suara yang menarik.

 

Detail Soal

Kelas: 10

Mapel: Seni Budaya

Bab: Bab 3 – Jenis atau Genre Musik

 

Inilah Pembahasan yang sudah kami rangkum oleh Tim Katalistiwa.id dari berbagai sumber belajar. Semoga pembahasan ini bermanfaat, jangan lupa jika mempunyai jawaban lain kalian bisa menghubungi admin. Terimakasih