Bagaimana Cara Mencari Ilmu Supaya Berhasil

Selamat datang di Katalistiwa, blog untuk berbagi pertanyaan seputar Pendidikan. Kali ini kami akan menjawab pertanyaan dan sekaligus kami akan membahas pertanyaan berikut: Bagaimana Cara Mencari Ilmu Supaya Berhasil

 

 

Bagaimana Cara Mencari Ilmu Supaya Berhasil

Bagaimana Cara Mencari Ilmu Supaya Berhasil​

Berikut ini adalah cara mencari Ilmu supaya berhasil yaitu:

  • Meluruskan niat dalam hal mencari Ilmu.
  • Bersungguh-sungguh dalam proses mencari Ilmu.
  • Amalkan ilmu yang telah di dapat.

Pembahasan Cara Mencari Ilmu

Setiap orang Islam wajib untuk menuntut ilmu khususnya ilmu agam dari sejak kecil hingga ajal menjemput. Sebagaimana nabi saw  bersabda:

طَلَبُ الْعِلْمِ فَرِيضَةٌ عَلَى كُلِّ مُسْلِمٍ

”Menuntut ilmu itu adalah wajib atas setiap muslim”. (HR. Ibnu Majah. Dinilai shahih oleh Syaikh Albani dalam Shahih wa Dhaif Sunan Ibnu Majah no. 224)

Khususnya ilmu yang berhubungan dengan ilmu keagamaan. Tapi kita tidak boleh lupa juga untuk menuntut ilmu yang berguna bagi kehidupan di dunia.

Agar berhasil dalam mencari ilmu maka harus:

  • Luruskan niat: niatkan karena Allah swt semata, dan agar bermanfaat bagi kehidupan manusia.
  • Bersungguh-sungguh dalam proses mencari ilmu: Yaitu tidak lalai dan selalu fokus ketika menimba ilmu.
  • Amalkan ilmu yang telah di dapat: Setiap ilmu yang diamalkan atau di jalankan maka akan semakin bertambah juga ilmu tersebut.

Detail Soal

Kelas: 10

Mapel: Agama

Bab: Nikmatnya Mencari Ilmu dan Indahnya Berbagi Pengetahuan

 

 

 

Inilah Pembahasan yang kami rangkum dari berbagai sumber oleh tim Katalistiwa . Semoga bermanfaat.