Selamat datang di Katalistiwa, blog untuk berdiskusi seputar pembahasan soal pelajaran dari Perguruan Tinggi, SLTA, SMP dan SD. Kali ini Katalistiwa akan membahas sebuah Soal yang banyak di tanyakan di Ujian Sekolah, Pertanyaannya adalah : Tuliskan Isi Teks Sumpah Pemuda
Isi dari teks proklamasi di antaranya ialah sebagai berikut ini :
- Kami putra dan putri Indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah air Indonesia
- Kami putra dan putri Indonesia, mengaku berbangsa yang satu, bangsa Indonesia
- Kami putra dan putri Indonesia, menjunjung bahasa persatuan, bahasa Indonesia
Pembahasan detail tentang Sumpah Pemuda
Sumpah pemuda adalah sebuah pergerakan yang di mana di lakukan oleh pemuda-pemudi Indonesia untuk menyatakan ikrar satu tanah air, satu bangsa dan satu bahasa guna membakar semangat kemerdekaan Republik Indonesia
Tujuan dari di rumuskannya sumpah pemuda yaitu untuk membangkitkan jiwa dan sikap nasionalisme para pemuda-pemudi Indonesia untuk melawan para penjajah, membuat kokoh dan terciptanya rasa persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia, serta melaksanakan cita-cita untuk mengumpulkan seluruh pemuda Indonesia.
Detail Soal
Kelas: 3
Mapel: PPKn
Bab: Bab 1 – Makna Sumpah Pemuda
Kata Kunci: Sumpah pemuda, Ikrar, Semangat perjuangan
Inilah Pembahasan yang sudah kami rangkum oleh Tim Katalistiwa.id dari berbagai sumber belajar. Semoga pembahasan ini bermanfaat, jangan lupa jika mempunyai jawaban lain kalian bisa menghubungi admin. Terimakasih